Calon Ketua Dan Wakil BEM FIB Kosong, Kongres Mahasiswa Istimewa Akan Digelar
Kosongnya calon wakil dan ketua BEM Fakultas Ilmu Budaya FIB Universitas Diponegoro (Undip) pada Pemilihan Raya (Pemira) FIB 2020 berujung dengan Kongres Mahasiswa Istimewa (KMI) yang diselenggarakan pada 12-13 Desember 2020 mendatang. Hal ini lantaran tidak adanya mahasiswa yang mendaftar hingga Panitia Pemilihan (Panlih) FIB menutup pendaftaran pada 2 Desember lalu. Ketua Panitia Pemilihan (Panlih) […]