Bagaimana Iklim Sastra di Fakultas Ilmu Budaya Undip Selama Masa Pandemi Covid-19?
Jawaban atas pertanyaan, “Bagaimana iklim sastra di Fakultas Ilmu Budaya Undip selama masa pandemi Covid-19?” tentu tidak akan menghasilkan suara bulat. Pihak satu dengan yang lain memiliki pendapat tidak sama yang disertai alasan masing-masing. Akan tetapi, satu hal yang pasti bahwa iklim sastra di Fakultas Ilmu Budaya (FIB) Universitas Diponegoro (Undip), saat sebelum pandemi melanda […]
[Indepth] Tetap Ngetem, Demi Mencari Nafkah
Akhir-akhir ini, sering terlihat beberapa motor berjajar di pinggir jalan raya wilayah Undip. Pengendara motor-motor tersebut mengenakan jaket berwarna hijau bertuliskan perusahaan transportasi online masing-masing. Mereka terlihat sesekali membuka handphone untuk mencari penumpang. Meskipun sudah sejak tiga bulan yang lalu terdapat spanduk bertuliskan, “Semua kendaraan angkutan umum (online/offline) dan Pedagang Kaki Lima (PKL) dilarang parkir, […]
Melawan Kotak Kosong
Ada banyak hal yang dapat kita cermati dari Pemilihan Raya (Pemira) Fakultas Imu Budaya (FIB) tahun ini. Salah satunya adalah hanya memiliki satu pasangan calon (paslon), yaitu Helmi Fergian Rudiansyah – Sri Handayani, paslon nomor satu. Meskipun hanya ada calon tunggal, bukan berarti mereka tanpa lawan. Lawan yang harus mereka hadapi, tak lain adalah kotak […]
Surat Edaran Rektor Perbolehkan Oprec dan LKMMPD
Dokumentasi gambar : Official Account LINE Senat FIB Undip. Sudah menjadi hal yang wajar ketika mahasiswa baru (maba) berbondong-bondong ingin mengikuti berbagai kegiatan kampus. Kegiatan tersebut dapat berupa kegiatan akademik maupun nonakademik. Tapi awal semester ini organisasi mahasiswa (ormawa) mengalami kegelisahan yang berkaitan dengan kegiatan mahasiswa, terutama dalam hal nonakademik. Ormawa terdiri dari: Senat Mahasiswa, […]
Apa Kabar Makrab 2017?
Tahun 2017 kali ini sedikit membuat budrek para organisasi mahasiswa (ormawa) seperti Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) dan Himpunan Mahasiswa Departemen (HMD) FIB Undip. Pasalnya, tiba-tiba saja muncul surat edaran dari rektor tentang pelarangan mahasiswa baru (maba) mengikuti kegiatan non-akademik selama dua semester. Lantas, Ormawa Mau Ngelakuin Apa, Dong? Beberapa program kerja (proker) yang dilakukan Ormawa […]
Tsabit: “Membela Akal Sehat Kita Sendiri”
Masa lalu memang hanya akan menjadi sejarah kehidupan. Namun, bagaimana bila sebuah sejarah senantiasa mendebat dan merongrong tentang hak keadilan setiap tahunnya? Jumat malam itu (29/09), ruang teater Fakultas Ilmu Budaya (FIB) penuh sesak oleh mahasiswa yang mencoba untuk membangun kembali kisah pemberontakan PKI melalui perjalanan tokoh Adi Rukun di dalam film, Senyap. Mereka berdiskusi […]
IMABSII Merayakan HUT ke-7
Oleh: Destaayu Wulandari & Achmad Dwi AfriadiTukang Foto : Syaiful RomadhanPenyunting : Qur’anul Hidayat I Pagi itu (06/05/2011) ruang sidang gedung rektorat Universitas Negeri Yogyakarta mulai disesaki banyak orang. Ada yang memakai jas almamater, ada juga yang memakai baju bebas. Mereka perwakilan mahasiswa sastra Indonesia dari perguruan tinggi di Indonesia yang sedang menghadiri acara Simposium […]
Pengorbanan yang Sia-sia
Sebuah pengakuan keluarga NII Tubuh Evi lemas seketika mendengar ucapan Gonggo. Evi tak habis pikir, pengorbanan yang dilakukan selama ini dibalas dengan perlakuan yang tak semestinya dia terima. Perlakuan kasar seorang adik kepada kakak, setelah sang kakak mati-matian mengusahakan uang pinjaman sampai kuliah pun menjadi berantakan. “Sudah baca SMS-ku,” tanya Evi kepada Gonggo yang duduk […]
Aksi Nekat Seniman Muda
Dua laki-laki duduk di bangku beton. Satu berambut gondrong ikal, satu lagi rambutnya ditata rapi. Keduanya duduk bersebelahan, mengapit sebuah pot bunga yang sengaja diletakkan di atas bangku beton. Laki-laki berambut gondrong yang duduk di sebelah kiri menebar senyum ke arah teman pria di sebelahnya seraya memberikan anggukan. Ia menenggak air mineral kemasan gelas plastik. […]
Heboh Sastra Perempuan
Ketika pengarang perempuan muncul, benarkah pengarang laki-laki telah mati? Oleh Sundari Dewi NingrumReporter: Sundari Dewi Ningrum, Elisya BudiawatiTabloid Hawe Pos, Edisi 14/Mei/2006Rubrik Reporter Dari Lapangan SUATU hari di akhir tahun 1990-an, Dewan Kesenian Jakarta menyelenggarakan lomba penulisan fiksi. Bertindak sebagai juri adalah Sapardi Djoko Damono, Budi Dharma, dan Maman S Mahayana. Dari banyaknya naskah yang […]