Indonesia dalam Darurat Demokrasi: Pernyataan Sikap Sivitas Akademika Universitas Diponegoro
Sivitas Akademika Universitas Diponegoro (Undip) yang terdiri dari dewan guru besar, dosen, mahasiswa, dan alumni memberikan pernyataan sikap terkait konstelasi politik menjelang Pemilihan Umum (Pemilu) dengan tajuk “Indonesia dalam Darurat Demokrasi” di Taman Inspirasi Undip, Semarang, Jawa Tengah pada Rabu (7/2/2024). Setelah beberapa waktu lalu berbagai universitas di seluruh Indonesia memberikan pernyataan sikap atas proses […]